"ASSALAMU'ALAIKUM WAROHMATULLAHI WABAROKATUH"

Kamis, 31 Mei 2018

At Taubah (Pengampunan) - Ayat 5


5. Apabila sudah habis bulan – bulan Haram itu 630), maka bunuhlah orang – orang musyrikin itu di mana saja kamu jumpai mereka, dan tangkaplah mereka. Kepunglah mereka dan intailah di tempat pengintaian. Jika mereka bertaubat dan mendirikan shalat dan menunaikan zakat, maka berilah kebebasan kepada mereka untuk berjalan 631). Sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

630). Yang dimaksud dengan bulan Haram di sini ialah: masa 4 bulan yang diberi tangguh kepada kaum musyrikin itu, yaitu mulai 10 Zulhijjah (hari turunnya ayat ini), sampai dengan 10 Rabiul Akhir.
631). Maksudnya: terjamin keamanan mereka.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar