Mengetahui arti setiap ayat Al Quran, setiap hari.
Senin, 27 Mei 2024
Ar Rum (Bangsa Romawi) Ayat 19
19. Dia
mengeluarkan yang hidup dari yang mati dan mengeluarkan yang mati dari yang
hidup dan menghidupkan bumi sesudah matinya. Dan seperti itulah kamu akan
dikeluarkan (dari kubur).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar